Minus Satu Syarat Ganjal Persib Tampil ke AFC Champions League Two

BANDUNG — Persib Bandung bakal jadi wakil Indonesia di kompetisi AFC Champions League Two musim 2024-2025. Sayangnya ada satu syarat yang bisa membuat Persib terganjal gagal berpartisipasi. Persib belum memiliki Direktur Teknik, salah satu syarat tampil di AFC Champions League Two. Posisi itu harus diisi untuk bisa tampil di ajang AFC Champions League Two pada […]