BANDUNG–Dewan Keamanan PBB tidak mampu menghentikan aksi genosida (pembantaian) yang berlangsung di Gaza dan Tepi Barat sejak akhir tahun 2023. Indonesia juga menyayangkan sikap negara Global North, yang menerapkan standar ganda kebijakan terhadap Palestina. “Kemana semua ‘kuliah’ yang sering mereka berikan mengenai HAM? Indonesia terus konsisten dan berada di garis depan bersama dengan bangsa Palestina memperjuangkan hak-hak […]
PERANG sengit antara Hamas dan pasukan Israel sudah beberapa bulan menjadi perbincangan masyarakat dunia. Kekejaman pasukan Zionis menjadi berita utama berbagai media, baik cetak maupun elektronik.Jumlah korban tewas semakin hari terus membengkak. Belum jumlah korban luka berat dan ringan yang terus berjatuhan. Ratusan bahkan ribuan anak kehilangan orang tua.Pemukiman warga Palestina di Jalur Gaza dan […]