BANDUNG — Jorge Martin tampil sempurna di MotoGP Prancis. Di Sirkuit Le Mans, Prancis, pembalap Prima Pramac Racing menyapu bersih lomba sprint dan balapan utama 27 lap pada Minggu. Martin yang menempati pole position, mendapat tekanan hebat dari Francesco Bagnaia. Sepanjang 20 lap, Martin selalu di bawah Bagnaia. Tapi di lap 21 Martin menyalip dan […]