BANDUNG — Pembalap Gresini Racing Marc Marquez diklaim tidak suka dengan kerja marshal saat motornya mengeluarkan api di MotoGP Mandalika. Marquez gagal finis dalam balapan berlangsung di Sirkuit Mandalika. The Baby Alien mengalami masalah dengan motornya pada lap ke-10. Pembalap asal Spanyol itu terpaksa menepi saat balapan tengah berlangsung karena motornya mengeluarkan api. Dalam tayangan […]
BANDUNG — Kembali, Presiden Joko Widodo (Jokowi) dijadwalkan hadir dalam pagelaran MotoGP Mandalika 2024 di Sirkuit Mandalika, Minggu (29/9). Kepastian Jokowi datang ke MotoGP Mandalika disampaikan Chairman MotoGP Mandalika Troy Reza Warokka, Sabtu (28/9/2024). Tanda-tanda Jokowi bakal hadir di Sirkuit Mandalika terlihat dari sejumlah petugas Paspampres (pasukan pengaman presiden) yang hilir mudik di belakang paddock […]
BANDUNG — Kembali, Presiden Joko Widodo (Jokowi) menegaskan MotoGP Mandalika Pertamina Grand Prix. Di Sirkuit Pertamina Mandalika tetap akan berlangsung pada tahun depan sebagai salah satu seri balap motor kelas premier. “MotoGP [Mandalika] tahun depan tetap berlanjut,” tegas Jokowi. Usai menyaksikan full race MotoGP Mandalika 2024 di Sirkuit Mandalika, Lombok. Nusa Tenggara Barat, Minggu (29/9), […]
BANDUNG — Laju pembalap Ducati Lenovo Team Francesco Bagnaia di Sirkuit Assen, untuk meraih trofi MotoGP Belanda 2024 tidak bisa dihentikan para pesaingnya. Start dari pole position Bagnaia tidak tertahankan. Hattrick juara di Sirkuit Assen pun diraihnya. Pembalap Italia itu mengakhiri lomba dengan catatan waktu tercepat 40 menit 07,214 detik. Dilansir Antara News, gelar juara […]
BANDUNG — Marc Marquez dan Alex Marquez pasang target tinggi di MotoGP Belanda. Marc dan Alec mengincar podium juara di Sirkuit Assen, Belanda. Dua pembalap bersaudara Gresini Racing Federal Oil, tidak perduli start diri posisi empat dan tujuh. Terpenting, diakhir lomba berjingkrak di podium juara. Dilansir Antara News, pada sesi kualifikasi, motor Ducati Desmosedici GP23 […]
BANDUNG — Pembalap Ducati Lenovo Francesco Bagnaia happy berduet dengan Marc Marquez pada musim depan. Tantangan baru bakal terhampar bersama juara enam kali kelas premier. Bagnaia tidak bisa menutupi kegembiraannya dipasangkan dengan Marquez. Pasalnya Marquez, yang kini memperkuat Gresini Racing, pembalap yang cerdas. “Buat saya ini adalah tantangan baru berlomba dengan rekan setim baru yang […]