KPU Undi Nomor Dua Pasangan Cabup Majalengka

MAJALENGKA–KPU Kabupaten Majalengka mengundi nomor urut pasangan calon bupati dan wakil bupati untuk pemilihan kepala daerah. Pengambilan nomor juga diundi berdasarkan kehadiran, Senin (23/9) Untuk pengambilan nomor urut, kedua cabup dan cawabup terlebih dulu diminta naik ke panggung. Mereka diminta untuk memilih satu dari gambar. Gambar mangga sebagai ikon Majalengka dan pesawat yang juga ikon […]

PUI Majalengka Berikan Dukungan kepada Ilham Habibie

MAJALENGKA–PUI mendukung pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Ahmad Syaihu dan Ilham Akbar Habibie di Pilkada Jawa Barat 2024. PUI beralasan kosep pembangunannya sejalan dengan visi PUI. Hal tersebut disampaikan Ketua Umum Persatuan Umat Islam (PUI) Jawa Barat, KH Iman Budiman, dalam Rapat Koordinasi Wilayah (Rakorwil) Dewan Pengurus Wilayah PUI Jabar di Majalengka yang dihadiri […]

Ilham: Majalengka Harus Manfaatkan BIJB Kertajati

MAJALENGKA–Majalengka harus memanfaatkan Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati dan Pelabuhan Patimban di Subang. Hal itu disampaikan bakal calon wakil gubernur Jawa Barat, Ilham Akbar Habibie. Ilham juga menyebutkan pentingnya peran infrastruktur strategis di Kabupaten Majalengka dan sekitarnya. Hal itu untuk mendorong perkembangan ekonomi dan industri di wilayah Pantura, umumnya di Jawa Barat. Baca juga: […]

Pemkab Majalengka Terima Dana Insentif Rp 6 Miliar

MAJALENGKA–Pemerintah Kabupaten Majalengka kembali dapat penghargaan dari Pemerintah Pusat berupa dana insentif sebesar Rp 6.019.135.000. Dana tersebut sebagai bentuk apresiasi atas keberhasilan dalam penghapusan kemiskinan ekstrem dan penurunan stunting. Pemberian insentif fiskal ini tercantum dalam Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 353 Tahun 2024. Keputusan itu tentang Rincian Alokasi Insentif Fiskal Tahun Anggaran 2024 untuk […]

Bawaslu Majalengka Temukan Pemilih Ganda

MAJALENGKA–Bawaslu Kabupaten Majalengka menemukan data pemilih ganda yang masuk dalam pemilih tetap (DPT). Selain itu, sejumlah warga di tiga kecamatan yang tidak tercoklit masuk dalam data pemilih. KPUD Majalengka dalam rapat pleno terbuka, Kamis (19/9), menetapkan jumlah tetap pada pemilihan kepala daerah hasil perbaikan sebanyak 1.000.378 pemilih. Komisioner Bawaslu Kabupaten Majalengka, Fauzi Akbar Rudiansyah, menyebutkan […]

Puluhan Ribu Hektar Hutan di Majalengka Rawan Kebakaran

MAJALENGKA–Sekitar 98.000 hektar lahan dan hutan di Kabupaten Majalengka, Jawa Barat, rawan kebakaran. Hal itu diungkapkan Ahli Muda BPBD Kabupaten Majalengka, Rezza Permana, Rabu (18/9). Oleh karena itu, ia meminta masyarakat untuk mewaspadai kebakaran hutan dan lahan pada musim kemarau yag diserta suhu panas dan angin kencang. Kawasan tersebut tersebar di hampir semua wilayah atau […]