Misi Persib di Markas Barito Gagal Total

BANDUNG — Misi Persib Bandung meraih nilai sempurna di Stadion Sultan Agung, Bantul, Yogjakarta, markas sementara Barito Putera, gagal total. Persib harus bermain imbang 1-1, setelah sundulan Yuswanto Aditya di menit 90 merobek gawang Kevin Ray Mendoza. Otomatis kemenangan Persib melayang. Gol yang dipetik David da Silva di menit 11 sia-sia. Tidak mengantarkan Persib mengalahkan […]

Lagi, David da Silva Jadi Pencetak Gol Terbanyak Liga 1

BANDUNG — Satu gol yang dipetik David da Silva ke gawang Barito di menit 11, langsung mengembalikan David ke peringkat atas daftar pencetak gol terbanyak Liga 1. David bersama striker Persija Jakarta Gustavo Almeida sama-sama mencetak 15 gol. Gol David membuktikan ketajamannya menjebol gawang lawan belum luntur. David masih menyandang predikat predator kotak penalti. Kuat […]

Persib Full Team Hadapi Barito

BANDUNG — Persib serius memburu kemenangan di hadapan Barito Putera di Stadion Sultan Agung, Bantul, Yogjakarta, malam ini. Seluruh pemain terbaiknya ditampilkan Bojan Hodak di starting eleven. Kevin Ray Mendoza tetap menjadi pilihan utama Bojan Hodak di posisi penjaga gawang. Ketenangan, refleks yang luar biasa serta kepintaraannya membaca arah serangan, membuat Kevin tidak tergantikan. Di […]

Kalahkan Barito, Persib ke Championship Series

BANDUNG — Empat laga beruntun tanpa kemenangan menempatkan Persib Bandung dalam posisi kritis di empat besar klasemen sementara Liga 1 musim ini. Persib rawan dikudeta Bali United yang tertinggal satu angka. Untuk menjauh dari kejaran Bali United, Persib hanya punya satu opsi. Yakni mengalahkan Barito Putera, Jumat 23 Februari 2024 di Stadion Sultan Agung, Bantul, […]