TEHERAN–Lebih dari 50 orang tewas dan sejumlah lainnya mengalami luka-luka dalam ledakan, Sabtu malam. Insiden itu terjadi setelah ledakan besar akibat kebocoran gas di tambang batu bara di Provinsi Khorasan Selatan, Iran bagian timur. Iran Press TV melaporkan, kebocoran gas metana menyebabkan ledakan di dua blok tambang Madanjoo di sekitar Tabas. Peristiwa itu menewaskan 51 […]
BEIRUT–Sedikitnya 20 orang tewas dan lebih dari 450 orang terluka setelah walkie-talkie meledak, Rabu (18/9). Ledakan itu terjadi sehari setelah ledakan pager yang menewaskan sedikitnya 12 orang dan melukai 2.800 orang lainnya. Menurut BBC, ledakan itu terjadi tepat saat massa berkumpul untuk melayat beberapa orang yang tewas dalam gelombang serangan pager pada Selasa. Ledakan itu […]
TEL AVIV–Ledakan di Tel Aviv pada Minggu malam telah dinyatakan sebagai serangan teror oleh polisi Israel dan Shin Bet, badan keamanan domestik Israel. Brigade Al-Qassam, Sayap bersenjata Hamas, menyatakan bertanggung jawab atas ledakan tersebut, dalam pernyataan di akun Telegramnya. “Ini adalah serangan teror yang melibatkan ledakan bahan peledak berkekuatan besar,” kata juru bicara Kepolisian Israel […]
BUTLER–Tim kampanye Donald Trump mengatakan, dia baik-baik saja setelah dibawa dari panggung pada kampanye di Butler, Pennsylvania, setelah terdengar suara tembakan dan ledakan di antara kerumunan. “Presiden Trump berterima kasih kepada penegak hukum dan petugas pertolongan pertama atas tindakan cepat mereka selama tindakan keji ini,” kata juru bicara tim kampanye Trump, Steven Cheung, dalam pernyataan, […]
BUTLER–Dinas Rahasia Amerika Serikat menyatakan Donald Trump aman, setelah insiden ledakan membubarkan kampanyenya di Butler, Pennsylvania, Sabtu waktu setempat atau Minggu WIB. Kandidat presiden dari Partai Republik itu sedang berpidato di depan para pendukungnya di Butler, Pennsylvania, ketika ledakan dan rentetan tembakan terjadi. Beberapa kali ledakan terjadi ketika Trump menyerang penggantinya, Presiden Joe Biden, dan […]
HARRISURG–Donald Trump dilarikan ke luar panggung oleh agen dinas rahasia Amerika Serikat pada kampanye Partai Republik di Pennsylvania, Sabtu waktu setempat atau Minggu WIB. Menurut CNN, Agen Dinas Rahasia memapah mantan Presiden AS Donald Trump dari panggung setelah dia terjatuh pada rapat umum di Butler, Pennsylvania. Ledakan keras terdengar sebelum Trump terjatuh. Agen kemudian membantunya […]