Astronot Rusia Tinggal Selama 374 Hari di Luar Angkasa

CAVE CANAPERAL–Dua kosmonot Rusia, Oleg Kononenko dan Nikolai Chub, meninggalkan Stasiun Luar Angkasa Internasional (ISS). Mereka memecahkan rekor untuk masa tinggal terlama selama 374 hari. Menurut BBC pada Selasa (24/9), Kononenko kini juga memegang rekor untuk waktu kumulatif terlama di luar angkasa selama 1.111 hari di orbit. Astronot NASA, Tracy Dyson, juga berada di dalam […]

Dua Astronot Harus Nginap Beberapa Bulan di Luar Angkasa

WASHINGTON–Dua astronot NASA yang mengemudikan uji terbang berawak pertama kapsul Starliner milik Boeing belum bisa kembali ke Bumi. Mereka tertinggal di stasiun luar angkasa saat pesawat antariksa yang bermasalah itu kembali ke Bumi. Menurut CNN, Sabtu (14/9), mereka menjawab pertanyaan pada hari Jumat untuk pertama kalinya dalam beberapa pekan. Butch Wilmore mengungkapkan bahwa ia dan […]

Dua Astronot Belum Bisa Pulang ke Bumi

CAPE CANAVERAL–Pesawat ruang angkasa Starliner milik Boeing akan memulai perjalanannya kembali ke Bumi. Tetapi, para astronot yang seharusnya dibawanya akan tetap tinggal di Stasiun Luar Angkasa Internasional. BBC melaporkan, pesawat kosong, yang telah dialihkan ke mode otonom, dijadwalkan untuk lepas landas dari laboratorium yang mengorbit pada pukul 18.04 EDT Kapsul itu mengalami masalah teknis setelah […]

Dua Astronot NASA Belum Bisa Pulang ke Bumi

WASHINGTON–Dua astronot NASA belum bisa pulang dari Stasiun Luar Angkasa Internasional. Mereka tertahan karena masalah teknis pesawat ruang angkasa Boeing Starliner. Butch Wilmore dan Suni Williams harus menunggu setidaknya sepekan lagi sebelum mereka mengetahui bagaimana dan kapan mereka kembali ke Bumi. Pada konferensi baru Rabu waktu setempat atau Kamis WIB, para pejabat NASA mengatakan keputusan […]

Astronot Apollo 8 Tewas dalam Kecelakaan Pesawat

WASHINGTON–Pensiunan astronot William Anders (90), yang merupakan salah satu dari tiga manusia pertama yang mengorbit bulan, tewas pada Jumat waktu setempat dalam kecelakaan pesawat kecil di negara bagian Washington. Ia juga dikenal sebagai orang mengambil foto terkenal “Earthrise” selama misi Apollo 8 NASA pada tahun 1968. Kepala NASA, Bill Nelson, memberikan penghormatan kepada Anders di […]

Starliner Bawa Dua Astronot Menuju ISS

CAPE CANAVERAL–Kapsul Starliner Boeing baru dan dua anggota kru NASA yang pertama akan mendekati Stasiun Luar Angkasa Internasional untuk berlabuh pada Kamis. setelah kebocoran helium yang terdeteksi di pesawat ruang angkasa menunjukkan masalah baru di misi uji penting itu. CST-100 Starliner, dengan astronot veteran Barry “Butch” Wilmore dan Sunita “Suni” Williams di dalamnya, diluncurkan ke […]