LOS ANGELES–Kru Polaris Dawn SpaceX pulang ke Bumi dan mendarat di Teluk Meksiko. Mereka mengakhiri misi lima hari ke orbit yang merupakan perjalanan luar angkasa komersial pertama di dunia. Menurut CNN, kapsul Crew Dragon yang membawa empat astronot mendarat di lepas pantai Dry Tortugas, Florida, pada pukul 03.37 pagi ET atau Minggu pukul 14.37. Misi […]
TOKYO–Wahana luar angkasa Jepang berhasil mendarat di bulan. Namun, misi tersebut terganjal masalah panel surya wahana sehingga misi ini kemungkinan dipersingkat hanya beberapa jam. Wahana Smart Lander for Investigating Moon (SLIM) melakukan pendaratan mulus di permukaan Bulan di dekat kawah khatulistiwa, demikian dilaporkan BBC, Sabtu (20/1). Jepang menjadi negara kelima yang berhasil mendaratkan wahananya dengan mulus di […]
DULU para akhli luar angkasa (astronom) berkutat pada pertanyaan apakah ada kehidupan lain di alam semesta. Kini pertanyaan mereka adalah kapan kita menemukannya? Banyak astronom optimistis bisa mendeteksi tanda-tanda kehidupan di luar bumi yang jauh tersebut , mungkin dalam beberapa tahun mendatang. Seorang ilmuwan yang memimpin misi ke Jupiter, bahkan mengatakan akan “mengejutkan” jika tidak […]
BEIJING–Wahana antariksa kargo China, Tianzhou-7, menyelesaikan pengaturan statusnya dan sukses melakukan penambatan (docking) dengan stasiun luar angkasa Tiangong yang mengorbit, demikian disampaikan Badan Antariksa Berawak China (China Manned Space Agency/CMSA), Kamis (18/1). CMSA mengungkapkan, pada pukul 01.46 Waktu Beijing atau 00.46 WIB, Tianzhou-7 melakukan penambatan di docking port bagian belakang modul inti Tianhe. Menurut kantor […]