Begini Persiapan Bojan Hodak Jelang Persib Bandung Bentrok dengan Barito Putera

BANDUNG — Satu laga uji coba disiapkan Bojan Hodak untuk anak asuhnya agar tampil lebih segar, saat tandang ke markas Barito Putera, Jumat 23 Februari 2023 di Stadion Demang Lehman, Banjarmasin. Bojan Hodak tidak mau lagi anak asuhnya tersandung. Gagal memenangkan laga dan terpanggang dalam kebangkrutan prestasi. Empat laga beruntun tanpa kemengan harus diakhiri. Sepuluh […]

Unggul Rekor Pertemuan, Iran Yakin Kalahkan Qatar di Semifinal Piala Asia 2023

BANDUNG — Iran tidak gentar bentrok dengan tuan rumah Qatar di semifinal Piala Asia 2023. Iran ingin mengalahkan dan menghambat Qatar yang ingin memperpanjang gelar juara. Di Stadion Al Thumama, Doha, Qatar, 7 Februari 2023, Iran akan membuat Qatar limbung. Konsistensi dan intensitas serangan tinggi bakal dihamparkan sejak kick off. Iran makin kuat dengan Mehdi […]

Libas Iran, Qatar Ingin Perpanjang Gelar Juara Piala Asia 2023

BANDUNG — Qatar membidik juara dua kali beruntun di Piala Asia 2023. Status tuan rumah menguntungkan Qatar untuk mengalahkan Iran di semifinal. Dan mencapai targertnya di depan publiknya. Pelatih Qatar Marquez Lopez mengatakan anak asuhnya dalam motivasi yang tinggi. Karena ini moment yang tepat untuk mempertahankan gelar sekaligus memperpanjangnya. Tidak takut dengan pemain Iran yang […]

Pelatih Korea Selatan Jurgen Klinsmann Akui Yordania Pantas ke Final Piala Asia 2023

BANDUNG — Korea Selatan limbung. Sepakbola prestasinya macet. Mereka harus terus memperpanjang 64 tahun puasa gelarnya pasca ditikan Yordania 2-0 di semi final Piala Asia 2023. The Taeguk Warriors yang begitu perkasa dari fase grup hingga semifinal, kehilangan determimasinya di hadapan Yordania. Banyak menciptakan peluang tapi tidak bisa mengkonversi jadi gol. “Saya sangat kecewa dab […]