BANDUNG — Timnas Voli Indonesia belum bisa bangkit dari kekalahan. Dua kekalahan beruntun haeus diterima Indonesia SEA V League 2024. Sabtu, 3 Agustus 2024, giliran tuan rumah Vietnam yang mempermalukan Indonesia. Megawati Hangestri dan kawan-kawan ditumbangkan Vietnam 0-3 (19-25, 17-25,19-25). Anak asuh Chamnan Dokmai belum menemukan permainan terbaiknya. Sebaliknya, performanya menurun dibandingkan saat mereka dikalhakan […]
BANDUNG — Dimas Drajad bergabung ke Persib Bandung di Liga 1 2024/25 bukan untuk menjadi starting eleven. Tapi pelapis David da Silva dilini serang Persib. Itu pilihan yang dilakukan Dimas dengan kesadaran tinggi. Karenatidak mungkin menggusur David da Silva dari posisi striker utama Persib. Apalagi nama David sangat berkibar di orbit Liga 1. “Tapi tetap […]
BANDUNG — Main tenang dan fokus meraih poin per poin, jadi kunci kemenangan Gregoria Mariska Tunjung atas lawan beratnya pebulu tangkis Thailand Ratchanok Intanon di Olimpiade Paris. Gregoria Mariska menyudahi perlawanan Ratchanok Intanon 25-23, 21-9. Lewat permainan impresif dan cerdik dalam penempatan sutthel kok. Yang sering membuat Intanon mati langkah. “Aku bermain cukup tenang dan […]
BANDUNG — Gregoria Mariska Tunjung memenuhi janjinya akan terus melangkah jau di ajang bulu tangkis Olimoiade Paris 2024. Itu dibuktikam Gregoria Mariska dengan mengalahkan pebulu tangkis Thailand Ratchanok Intanon 25-23, 25-9 di Porte De Ka Chapella Arena, Paris, Prancis, Sabtu 3 Agustus 2024. Gregoria Mariska berhasil melaju ke semi final. Membuka asa Indonesia untuk terus […]
BANDUNG — Laga perdana Liga 1 musim 2014/25 bakal dihelat Jumat 9 Aguatus 2024. Tapi David da Silva sudah sangat fokus menghadapi laga perdana melawan PSBS Biak. Pasalnya PSBS Biak tidak diketahui kekuatannya. Tim promosi itu, bisa saja merepotkan Persib. Mereka pasti punya hasrat kuat mempermalukan juara bertahan. “PSBS Biak, tim pendatang baru, tidak bisa […]
BANDUNG — Pesona Persib Bandung di orbit Liga 1 sangat menggoda. Menjadi buruan pemain-pemain lokal untuk melebur dan membingkai prestasi manis. Adam Alis misalnya. Dia pergi dari Borneo FC karena kepincut dengan langkah besar Persib yang dihamparkan Bojan Hodak di kompetisi kasta tertinggi Indonesia. Bojan datang saat Persib terpuruk di zona degradasi. Lalu disulapnya jadi […]
