LONDON–Keir Starmer berjanji untuk membangun kembali Inggris, Jumat (5/7). Ia menjadi perdana menteri berikutnya setelah Partai Buruh yang dipimpinnya meraih kemenangan telak dalam pemilihan parlemen. Kemenangan itu mengakhiri 14 tahun pemerintahan Konservatif yang seringkali penuh gejolak. Reuters melaporkan, Partai Buruh yang berhaluan kiri-tengah meraih 410 dari 650 kursi di parlemen. Partai Konservatif pimpinan Rishi Sunak […]
LONDON–Keir Starmer akan menjadi Perdana Menteri Inggris berikutnya setelah Partai Buruh dipimpinnya memenangkan suara mayoritas dalam pemilihan umum, berdasarkan jajak pendapat pada Kamis waktu setempat. Sementara Partai Konservatif pimpinan PM Rishi Sunak menderita kekalahan telak. Jajak pendapat tersebut menunjukkan Partai Buruh memenangkan 410 kursi dari 650 kursi di parlemen. Sedangkan Partai Konservatif hanya mendapat 131 […]
BANDUNG — PBB mengaku makin khawatir dengan Arab. Kekhawatiran kekerasan selama ini hanya terjadi di wilayah perbatasan. Dan bisa berubah menjadi perang besar-besaran sudah memicu upaya diplomatik untuk meredakan ketegangan. “Kami sangat khawatir dengan meningkatnya baku tembak,” tukas juru bicara Sekjen PBB Antonio Guterres pada Rabu, (4/7/2024). Juru bicara Stephane Dujarric memperingatkan potensi risiko terhadap […]
BANDUNG — Informasi salah satu komandan Hizbullah tewas oleh roket Israel. komandan lapangan Perlawanan Islam di Irak meneriakkan kesiapannya berperang melawan Israel dengan Hizbullah. Kelompok itu menegaskan akan ada eskalasi jika terjadi perang skala penuh di Lebanon terjadi. Komandan itu, yang berbicara kepada AFP tanpa menyebut nama. Dia mengatakan kelompok yang didukung Iran itu, juga […]
BANDUNG — Tinggal menghitung hari, pecahnya perang lebih luas di jazirah Arab, kini sudah di depan mata. Hal ini terjadi usai Israel menggila melancarkan serangan di selatan Lebanon. Tentunya, menewaskan seorang komandan senior Hizbullah, Muhammad Nimah Nasser. Hal itu, yang juga dikenal sebagai ‘Hajj Abu Naameh’, Rabu, (4/7/2024). “Sebuah serangan Israel terhadap mobil di Tyre […]
MANILA–Seorang senator terkemuka Filipina menimbulkan kehebohan dengan mengatakan di media sosial bahwa dia mengetahui rencana Tiongkok untuk menjadikan negaranya sebagai target rudal hipersonik. Menurut Reuters, Kamis (4/7), pernyataan itu terlontar meskipun dewan keamanan nasional mengatakan pihaknya tidak mengetahui adanya ancaman keamanan semacam itu. Senator Imee Marcos, saudara perempuan Presiden Filipina Ferdinand Marcos Jr. dan ketua […]
