TEHERAN–Panglima Angkatan Darat Iran, Rabu (7/8), memuji penunjukan Yahya Sinwar sebagai pemimpin politik Hamas yang baru. Ia juga memperingatkan bahwa Israel akan segera mendapat balasan atas pembunuhan Ismail Haniyeh. Mayor Jenderal Abdolrahim Mousavi membuat pernyataan itu sehari setelah Hamas memilih Sinwar (61) sebagai pemimpin kelompok perlawanan yang berbasis di Gaza. “Penunjukan ini menunjukkan jalan yang […]
TEHERAN–Ketua Parlemen Iran Mohammad Baqer Qalibaf mengatakan, respons cerdas dan tegas Iran terhadap Israel dan AS akan membuat mereka menyesali pembunuhan pemimpin Hamas Ismail Haniyeh. Dia menyampaikan pernyataan tersebut pada Minggu, empat hari setelah Israel dengan dukungan AS membunuh Haniyeh, kepala biro politik Hamas Palestina. Aksi tersebut menyusul pembunuhan lain oleh rezim Zionis yang menargetkan […]
DOHA–Kelompok Hamas pada Jumat (2/8) memohon doa bagi pemimpin politiknya Ismail Haniyeh. Mereka juga menyerukan hari kemarahan atas pembunuhannya dan perang di Gaza menjelang pemakamannya di Qatar. Haniyeh dibunuh pada Selasa malam di Teheran dengan menggunakan alat peledak tersembunyi, kata sebuah sumber kepada CNN. Ia menjadi tokoh penting ketiga dalam kelompok militan dukungan Iran yang […]
JAKARTA–Presiden Joko Widodo menyatakan bahwa Indonesia mengecam keras aksi kekerasan dan pembunuhan terhadap Ismail Haniyeh. Presiden menyebut pembunuhan pemimpin politik Hamas tersebut merupakan bentuk kekerasan. “Itu sebuah kekerasan, pembunuhan yang tidak bisa ditoleransi dan terjadi di wilayah kedaulatan Iran,” ujar Presiden Jokowi dalam keterangannya kepada awak media di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, pada Kamis […]
TEHERAN–Pembunuhan pemimpin Hamas, Ismail Haniyeh, pada Rabu (31/7) menggegerkan masyarakat internasional. Kematian tragisnya mengundang reaksi para pemimpin dunia, terutama Iran. Iran merasa sangat dipermalukan dan prihatin karena Haniyeh dieksekusi di Negeri Para Mullah. Wajar jika Pemimpin Revolusi Islam Iran, Ayatollah Seyyed Ali Khamenei, mengeluarkan pernyataan bahwa Iran bertugas untuk membalaskan kematian Haniyeh. Haniyeh lahir di […]
TEHERAN–Pemimpin Revolusi Islam Iran, Ayatollah Seyyed Ali Khamenei, memperingatkan rezim Israel akan balasan keras atas pembunuhan Kepala Biro Politik Hamas, Ismail Haniyeh. Ia mengatakan bahwa adalah tugas Republik Islam (Iran) untuk membalas darah pemimpin perlawanan Palestina. Ayatollah Khamenei menyampaikan pernyataan tersebut pada Rabu, beberapa jam setelah Haniyeh, yang melakukan perjalanan ke Teheran untuk menghadiri upacara […]