BANDUNG — Tuduhan terhadap Exxon ini awalnya muncul saat plastik memainkan peran semakin besar. Hal itu, dalam mendukung permintaan minyak dan saat Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) bersiap untuk menjadi perantara pada akhir November 2024. Hal ini untuk perjanjian mengikat pertama di dunia terkait mengurangi polusi plastik di Korea Selatan. Itu merupakan sebuah kesepakatan sudah disamakan dengan […]
BANDUNG –– Kembali, PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk (BAnk BJB) buka suara terkait pemberitaan di berbagai media. Mengenai kasus korupsi Rp 200 miliar mengalir ke beberapa pejabat. Hal itu, Diduga ada markup dana penempatan iklan oleh bank BJB pada periode 2021-2023. Manajemen menyampaikan, pihaknya menjunjung tinggi prinsip akuntantabilitas dan transparansi dalam […]
BANDUNG–Polresta Bandung menangkap 20 tersangka pelaku pencurian dan mengamankan 29 sepeda motor serta tiga unit mobil hasil curian. Kapolresta Bandung Kombes Pol. Kusworo Wibowo mengatakan, para pelaku diamankan setelah melakukan aksinya di beberapa wilayah di Kabupaten Bandung. “Dalam kurun waktu 12 hari, terhitung dari tanggal 1 sampai 12 September 2024, kami bisa mengamankan 20 tersangka,” […]
Jakarta — Buronan paling dicari di Filipina, Alice Guo alias Guo Huang Ping, Ditangkap di Tangerang, Banten. Penangkapan Guo dilakukan oleh tim Gabungan dari Divisi Hubinter Polri, Polda Metro Jaya, dan Polresta Bandung. Kadiv Hubinter Polri, Irjen Krishna Murti, membenarkan penangkapan tersebut. “Upaya pengejaran buronan ini merupakan bagian dari kerja sama dengan Pemerintah Filipina,” kata […]
BANDUNG — CPIB ATAU atau KPK Singapura, memberikan respons atas pertanyaan CNNIndonesia pada Kamis (29/8). Terkait aduan dari salah satu warga negara soal dugaan gratifikasi Garena ke anak Jokowi, Kaesang. “Karena isu-isu yang bersifat rahasia, kami tidak dapat menyediakan informasi individu maupun entitas yang sedang diselidiki terkait korupsi,” demikian pernyataan CPIB atau KPK Singapura membalas […]