BANDUNG — Penampilan impresif Rumania di fase grup berakhir di tangan Belanda yang performanya meningkat tajam di babak 16 besar. Rumania harus angkat koper kalah telak 0-3. Tricolorii tidak mampu menahan ketajaman anak-anak De Oranje yang tampil luar biasa. “Kami ingin melangkah lebih jauh. Tapi dihentikan Belanda yang tampil impresif. Belanda punya peluang besar menangi […]
BANDUNG — Edward Iordanescu, pelatih Rumania tidak menyangka, kisah indahnya bersama Rumania di Euro 2024 berakhir di babak knock out. Pasalnya Rumania maju ke babak 16 besar bermodalkan juara grup E. Tapi dibuat tidak berkutik oleh Belanda, peringkat tiga grup D. “Kami finis pertama di fase grup. Tapi kami harua mengakhiri kisah indah hari ini, […]
BANDUNG — Belanda menunjukan karakter aslinya. Tampil hebat dengan karakter depakbola menyerangnya. Dan haus gol. Rumania jadi korbannya di babak knock out di Stadion Allianz Arena, Munich, Jerman. Tiga gol dikirimkan Cody Gakpo dan dua gol Donyell Malen ke gawang Rumania. “Kadang-kadang sulit menjelaskan mengapa Anda bermain buruk dan mengapa Anda mencapai level tinggi. Tapi […]
BANDUNG — Cody Gakpo tampil impresif dan menginspirasi rakannya mengalahkan Rumania di babak knock out. Gakpo sukses mebangunkan kepercayaan fans di tengah sorotan tajam tidak konsistennya penampilan skuad Ronald Koeman. Gol pembuka Belanda yang dibuatnya adalah buktinya. Dia bermain dengan performa menawan. Menarik lawan, mencipkan ruang kosong dan mencetak gol. “Kami tahu Rumania adalah lawan […]
BANDUNG — Keinginan Francesco Calzona, pelatih Slovakia terus bertahan di Euro 2024 kesaimpaian. Slovakia lolos ke Babak 16 Besar. Hasil itu diperoleh setelah Slovakia menahan imbang Rumania 0-0. Tambahan satu angka cukup bagi Slovakia untuk melangkah jauh di Euro 2024. “Pertandingan hebat. Para pemain melakukan pekerjaan dengan baik dan kami tidak memberikan sedikit ruang kepada […]
BANDUNG — Kehebatan Rumania menguap dihadapan Belgia. Rumania tidak berdaya meladeni serangan tajam dan gempuran anak-anak Belgia. Rumania tidak bisa mengimbangi kecepatan dan daya ledak Belgia. Orkestra sepakbolanya tenggelam tekanan kuat yang dilakukan Belgiadi Stadion RheinEnergie, Cologne, Minggu dini hari. “Belgia tim dengan kualitas teknik yang bagus. Mereka memiliki kekuatan, kecepatan dan daya ledak luar […]