JAKARTA–Pemerintah melalui Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) telah melaksanakan program Bantuan Pasang Baru Listrik (BPBL) kepada 131.600 rumah tangga di seluruh penjuru tanah air. Jumlah tersebut lebih tinggi daripada target yang dipatok, yaitu sebanyak 125.000 bantuan pasang listrik baru. “Kita bisa merealisasikan di atas 100 persen, tepatnya 105 persen itu di angka 131.600 […]