NAYPYDAW–Pimpinan junta Myanmar pada Sabtu (14/9) mengajukan permintaan yang tidak biasa kepada komunitas internasional. Mereka meminta dunia mengulurkan bantuan dalam menangani bencana banjir. Menurut VOA, banjir tersebut memaksa ratusan ribu orang, yang sebelumnya bertahan hidup selama tiga tahun dari perang, untuk mengungsi. Bencana banjir dan tanah longsor menewaskan hampir 300 orang di Myanmar, Vietnam, Laos, […]
DHAKA–Bangladesh memperketat perbatasannya dengan Myanmar. Langkah tersebut dilakukan karena sedikitnya 18.000 Muslim Rohingya menyeberang dalam beberapa bulan terakhir. Mereka melarikan diri untuk menghindari meningkatnya kekerasan di negara bagian Rakhine di Myanmar barat, kata pejabat di Dhaka pada Rabu (11/9). Jumlah pengungsi dari Myanmar meningkat akibat pertempuran antara pasukan junta dan Tentara Arakan, milisi etnis kuat […]
BANGKOK–Serangan drone terhadap warga Rohingya yang melarikan diri dari Myanmar menewaskan puluhan orang. Korban termasuk keluarga dengan anak-anak, kata beberapa saksi mata, Sabtu (10/8) Mereka menggambarkan orang-orang yang selamat berkeliaran di antara tumpukan mayat untuk mengidentifikasi kerabat mereka yang tewas dan terluka. Empat saksi, aktivis dan seorang diplomat menggambarkan serangan pesawat tak berawak pada Senin […]
LASHIO–Tentara pemberontak di Myanmar, Kamis (25/7), mengatakan bahwa mereka telah menguasai markas besar militer regional di dekat perbatasan dengan Tiongkok. Hal itu merupakan kekalahan terbesar baru-baru ini bagi junta berkuasa yang berjuang untuk membendung pemberontakan yang semakin meluas. Tentara Aliansi Demokratik Nasional Myanmar (MNDAA) mengatakan, mereka telah merebut kota strategis Lashio di Negara Bagian Shan […]
NAYPYIDAW–Bank sentral Myanmar membantah laporan PBB bahwa pemerintah militer negara itu masih dapat mengakses uang dan senjata untuk perang melawan pasukan anti junta. Bank tersebut mengatakan bahwa lembaga keuangan di bawah pengawasan bank mengikuti prosedur yang ditentukan. “Bank Sentral Myanmar menyatakan keberatan keras kami terhadap laporan Pelapor Khusus PBB. Laporan PBB sangat merugikan kepentingan warga […]
NAYPYIDAW–Junta Myanmar telah mengumumkan wajib militer bagi semua pemuda dan pemudi, demikian ungkap media pemerintah. Kantor berita Reuters, Minggu (11/2) melaporkan, keputusan itu diumumkan ketika junta Myanmar berjuang untuk membendung pasukan pemberontak bersenjata yang memperjuangkan otonomi yang lebih besar di berbagai wilayah di negara tersebut. Semua pria berusia 18-35 tahun dan wanita berusia 18-27 tahun […]