LONDON–Tiga tahun lalu Keir Starmer dengan serius mempertimbangkan untuk mundur dari jabatannya sebagai pemimpin Partai Buruh. Saat itu tahun 2021 dan partainya baru saja kalah dalam pemilihan sela dan kehilangan kursi Hartlepool karena direbut Partai Konservatif pimpinan Boris Johnson. Ini adalah pertama kalinya Partai Buruh kehilangan kursinya. Tiga tahun yang singkat sekarang terasa seperti masa […]