SEOUL–Presiden Yoon Suk Yeol pada Selasa (25/6) mengecam pengiriman balon pembawa sampah oleh Korea Utara ke Korea Selatan. Ia juga menyebutkan kerja sama militer Korut dan Rusia sebagai tindakan anakronistik yang bertentangan dengan kemajuan dalam sejarah. Menurut kantor berita Yonhap, Yoon menyampaikan pernyataan tersebut dalam pidatonya peringatan 74 tahun pecahnya Perang Korea tahun 1950-1953. Ia […]
SEOUL–Badan penerbangan PBB telah mengambil keputusan yang menimbulkan kekhawatiran serius atas gangguan sinyal navigasi GPS yang dilakukan Korea Utara baru-baru ini. Badan itu menyebutkan nama Korut untuk pertama kalinya, kata Kementerian Luar Negeri Korea Selatan, Senin (24/6). Organisasi Penerbangan Sipil Internasional (ICAO) mengadopsi keputusan tersebut pada pertemuan dewan terbarunya di Montreal, Kanada, pada 10-21 Juni. […]
SEOUL–Korea Utara pada Senin (24/6) mengecam pengiriman kapal induk bertenaga nuklir Amerika Serikat ke Semenanjung Korea. Pyongyang mengatakan bahwa Korea Utara terbuka untuk mengambil tindakan terhadap tindakan provokatif tersebut. Wakil Menteri Pertahanan Korut, Kim Kang-il, mengeluarkan pernyataan yang mengecam kedatangan USS Theodore Roosevelt di kota pelabuhan tenggara Busan pada Sabtu. Kim mengecam Washington dan Seoul […]
SEOUL–Direktur Keamanan Nasional Korea Selatan, Chang Ho-jin, pada Minggu mengatakan bahwa Korea Selatan tidak akan terikat oleh apa pun sehubungan dengan bantuannya ke Ukraina jika Rusia memberikan senjata presisi kepada Korea Utara. Chang membuat pernyataan tersebut saat tampil di TV, menggarisbawahi poin bahwa keputusan Seoul mengenai apakah akan memberikan senjata ke Ukraina bergantung pada bagaimana […]
HANOI–Sanksi negara-negara Barat terhadap Korea Utara tidak manusiawi dan mengingatkan pada Pengepungan Leningrad. Kantor berita TASS, Jumat (21/6), menyebutkan, Presiden Rusia Vlaimir Putin menyatakan hal itu dalam press briefing di Hanoi, Vietnam. “Sanksi yang dijatuhkan, pertama-tama karena alasan politik dalam kasus ini, harus sesuai dengan tingkat perkembangan umat manusia saat ini,” ujarnya. Putin mengungkapkan, kita […]
SEOUL–Kelompok pembelot Korea Utara mengatakan pada Jumat (21/6) bahwa mereka telah mengirim lebih banyak balon yang membawa selebaran anti Pyongyang ke Korut pada hari sebelumnya. Mereka melakukan hal itu setelah Korut memperingatkan akan adanya tindakan balasan terhadap kampanye selebaran tersebut dan siaran pengeras suara propaganda Seoul. Pejuang untuk Pembebasan Korea Utara (FFNK) mengatakan, pihaknya mengirim […]